Bus yang beroperasi beroperasi dan berangkat dari Singapura di terminal/halte Golden Mile Complex, Key Point, City Plaza, Katong V dan banyak lagi. Sedangkan keberangkatan dari Kuala Lumpur di terminal/halte Berjaya Times Square, Puduraya Bus Terminal, Terminal Bersepadu Selatan), dan di Penang di halte Prangi Mall, Sungai Nibong, dan di Malacca (Melaka Sentral), Johor Bahru (Larkin), Seremban (Seremban Bus Terminal 1), KLIA, LCCT, Genting Highland (First World Bus Terminal), Ipoh (Aman Jaya Bus Terminal), Hatyai dan banyak lagi.
Menurut Khumar, Manager operasional Bus Tiket Online, Sistem pemesanan online dijamin akan menghemat waktu dan uang, lanjutnya, dan kami jamin semua yang sudah membeli tiket akan kebagian seat karena saat booking masing-masing penumpang sudah memilih tempat duduknya masing-masing.
"Ya seperti layaknya membeli tiket pesawat,"katanya.
Lebih lanjut, Khumar menjelaskan, rute palng paling populer adalah rute dari Singapura ke KL, Singapura ke Malaka, Penang ke KL, Penang ke Singapura, LCCT ke Ipoh dan Teluk Intan, Johor Bahru ke Kuala Lumpur dan Penang.
"Selain rute-rute ini, kami juga menawarkan keberangkatan setiap hari dari Johor Bahru, Malaka, KLIA, LCCT, Ipoh, Taiping, Sitiawan, Teluk Intan, Butterworth ke berbagai kota di Malaysia termasuk Kuala Lumpur, Ipoh, Alor Setar, Kangar, Bukit Kayu Hitam, dan bahkan Thailand Hatyai,"ujarnya.
Pola pemasaran tiket bus online, menurut Khumar, banyak bekerjasama dengan para travel agent dan juga para penggiat dunia maya. Salah satunya dengan Tangerangsatu.com.
0 Response to "Gampangnya Cari Tiket Bus di Singapore Malaysia dan Thailand "
Post a Comment